Pencarian Dokumen
Daftar Dokumen

PEMBUATAN GAME 2D PADA MEDIA EDUKASI INTERAKTIF UNTUK PENGETAHUAN LEBAH TANPA SENGAT

Rio Setiawan

Lebah tanpa sengat (stingless bee) tidak hanya menghasilkan madu tetapi juga memiliki banyak manfaat bagi lingkungan dan ekosistem sekitarnya. Urban Bee Teuweul Bogor, sebagai tempat pembudidayaan dan edukasi lebah tanpa sengat, memiliki program Edu Wisata yang saat ini masih menggunakan metode konvensional dan belum dilengkapi dengan media edukasi interaktif. Oleh karena itu, diperlukan pengembangan media pendukung berupa media edukasi interaktif berbasis animasi 3D dan game 2D sebagai inovasi baru. Penelitian ini bertujuan untuk membuat game 2D pada media edukasi interaktif guna memberikan pengetahuan tentang lebah tanpa sengat. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah Multimedia...

Status: publik